Langsung ke konten utama

 MODUL 2 - SISTEM GERAK - MODUL 2 - SISTEM GERAK

☝Silahkan klik (MODUL 2 - SISTEM GERAK) untuk melihat perangkat pembelajaran tentang Sistem Gerak Kelas XI MIPA.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Peranan Sains dan Teknologi dalam Kehidupan Masyarakat

BAB I PENDAHULUAN A.     Latar Belakang Sain dan Tehnologi merupakan suatu masalah yang urugen dalam masyarakat terutama untuk kehidupan manusia. Perihal apapun tidak lepas dari campur tangan sains dan teknologi. Karena peranannya yang sangat besar itulah sehingga kita perlu mengetahui apa yang di maksud dengan sains dan teknologi serta apakah terdapat keterkaitan antara sains dan teknologi dengan nilai-nilai yang terkandung dalam masyarakat baik nilai sosial, moral dan budaya. Teknologi sebenarnya merupakan peranan ilmu pengetahuan untuk mengungkap aspek kehidupan manusia atau isi alam semesta. Oleh karenanya sering pula dipakai terminologi ilmu dan teknologi (sains dan teknologi). Maka, sesungguhnya makna teknologi yaitu memunculkan atau melakukan penangkapan bagi suatu hal yang tersembunyi. Sains adalah aktifitas pemecahan masalah yang dilakukan oleh manusia yang kemudian dimotivasikan oleh rasa ingin tahu tentang dunia sekitar. Sedangkan teknologi merupak...

Fakta, Hipotesis, Teori, dan Hukum ilmiah

PENGERTIAN FAKTA, HIPOTESIS, TEORI, HUKUM ILMIAH 1.   FAKTA Fakta memiliki bahasa latin yaitu factus, ialah segala sesuatu yang tertangkap oleh indra manusia atau data keadaan nyata yang terbukti telah menjadi suatu kenyataan . Dalam istilah keilmuan fakta adalah suatu hasil pengamatan yang objektif dan dapat dilakukan verifikasi oleh siapapun. Selain itu, diluar lingkup keilmuan fakta sering pula di hubungkan dengan: 1.   Suatu hasil pengamatan yang jujur dan diakui oleh pengamat yang secara luas 2.   Suatu kebiasaan yang diamati secara berulang 3.   Sesuatu yang dianggap aktual 4.   Sesuatu yang nyata 5.   Informasi mengenai subjek tertentu 6.   Sesuatu yang di percaya sebagai penyebab atau makna Adapun fakta ilmiah sering dipahami sebagai suatu entitas yang ada dalam suatu struktur sosial kepercayaan, akreditasi, institusi, dan praktik individual yang kompleks. Dalam filsafat ilmu, menurut Thomas Kuhn bahwa fakta ilmiah sedikit...